About

                              CTI SHINGLE ASPHALT BITUMEN
CTI SHINGLES ASPAL BITUMEN TEKNOLOGI KOREA PRODUKSI DI INDONESIA


CTI memiliki komitmen untuk “Membangun Menuju Inovasi”. CTI adalah pelopor pembuatan genteng shingle aspal di Indonesia, didirikan di Indonesia sejak tahun 2012 di bawah bendera perusahaan PT. Bitutek.  CTI adalah satu satunya genteng Sirap Aspal manufaktur korea yang dibuat di Indonesia. Dan sejak 31 Maret 2014 CTI telah bergabung dengan CT-Korea sebagai sebuah perusahaan yang yang terafiliasi.
CT-Korea adalah Perusahaan distributor bahan bangunan terbesar dan terkemuka di Korea Selatan.    CT-Korea sebagai distributor untuk produk bahan bangunan yg dipasok dari USA, Perancis, Australia, dan Korea.




Sinergitas platform manufaktur CTI dan jaringan distribusi CT-Korea akan membuat kontribusi yang besar untuk membangun daerah industri bahan bangunan di Indonesia dan negara-negara Asia terdekat.

CTI memproduksi di pabrik sendiri butiran batuan berwarna berkualitas baik. CTI menggunakan pigmen kualitas tinggi dan batu pecah (crushed stone) bersertifikat, berfungsi mengamankan dan memberikan perlindungan yang sangat baik untuk senyawa asphalt terhadap serangan UV sehingga membuat kinerja jangka panjang untuk shingle asphalt menjadi tahan lama.

CTI menawarkan berbagai pilihan warna dan warna disesuaikan. CTI memproduksi senyawa asphalt dengan menggunakan elastomer dalam jumlah optimal yang berfungsi memberikan kelembutan dalam cuaca yang lebih dingin dan ketangguhannya dalam cuaca panas. CTI juga menggunakan standar yang tinggi untuk campuran bahan material sehingga mencapai daya tahan jangka panjang.
CTI memproduksi shingle berperekat full berdaya cakupan penuh dengan performa tinggi asphalt adhesive. Pada sisi belakang sirap tertutup dengan lapisan pelindung. Keuntungan dari shingle berperekat adalah dapat di instalasi dengan mudah dan cepat serta sangat stabil terhadap angin kencang.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar